Teknologi di masa sekarang yang sudah banyak berkembang memiliki peran yang sangat penting di berbagai bidang, termasuk di bidang pendidikan. Para pelajar di masa kini juga dapat lebih produktif bila menggunakan teknologi, karena teknologi memudahkan mereka dalam mencari materi/ilmu dan mencari referensi, namun di sisi lain memang ada juga sisi negatif nya. tetapi bagi pelajar yang produktif dan tahu akan kemampuannya dia akan mengembangkan kemampuannya dengan memanfaatkan teknologi sekarang dengan mudah dan baik. Beberapa pemanfaatan teknologi di bidang pendidikan antara lain • Pembelajaran online Teknologi memungkinkan siswa untuk mengakses materi pelajaran dan sumber belajar melalui platform online, seperti platform e-learning, video pembelajaran, dan daring. Ini memungkinkan pembelajaran jarak jauh dan fleksibilitas dalam akses materi. • E-book dan sumber belajar digital Buku digital dan sumber belajar digital memungkinkan akses cepat dan mudah ke informasi. Mereka...
1. apa itu podcast dan unsur² yang ada di podcast 》 apa itu podcast Podcast adalah konten audio digital (kadang juga video) yang dapat didengarkan secara online maupun diunduh untuk didengar kapan saja. Biasanya berisi pembicaraan, diskusi, cerita, wawancara, atau materi tertentu yang dikemas dalam bentuk episode-episode. Orang yang membuat podcast disebut podcaster. 》unsur unsur podcast ✅️Host – pembawa acara/pemandu. ✅ Tema/Topik – isi atau pembahasan utama. ✅ Opening & Closing – pembuka dan penutup. ✅ Konten utama – inti obrolan, cerita, atau wawancara. ✅ Audio yang jelas – suara jernih & nyaman didengar. ✅ Musik/jingle – biasanya untuk intro atau transisi. 3. tulis ringkasan dari podcast • masalah : Mindset miskin — merasa sulit berkembang, takut risiko, membandingkan diri. • Solusi: Fokus pada visi hidup yang besar, ambil langkah kecil, konsisten, dan monitor progres jangka panjang. •Hasil yang Didorong: Transformasi dari pola pikir “bertahan...
DAMPAK NEGATIF 1. kurang bersosialisasi 2. kecanduan 3. menyebabkan konflik 4. menyebabkan gangguan 5. mengurangi silaturahmi DAMPAK POSITIF 1. pergaulan lebih luas 2. informasi gampang 3. jarak bukan lagi masalah 4. mengurangi jenuh 5. gampang nyari kerja
Komentar
Posting Komentar